SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA AYAM MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR

Authors

  • Rifqy Hamdani Pratama Universitas Teknologi Mataram
  • Juhartini Universitas Teknologi Mataram
  • Bahtiar Imran Universitas Teknologi Mataram

Keywords:

kecerdasan buatan, sistem pakar, certainty factor, penyakit ayam

Abstract

Ayam adalah hewan yang diternakkan baik ditingkat pengusaha besar sampai perorangan yang ada di desa-desa dan kampung-kampung. Beternak ayam bukanlah hal yang mudah karena banyak hal yang harus diperhatikan seperti penyakit yang diderita ayam. Penyakit ini jika tidak segera diberikan tindakan pengobatan maka dapat berakibat tidak baik bagi ayam dan berarti kerugian bagi peternak. Salah satu faktor yang menyebabkan kerugian adalah kurangnya pengetahuan para peternak tentang penyakit yang menyerang ayam dan bagaimana cara pengobatannya. Oleh karena itu, pada penelitian ini akan dibuat aplikasi Sistem pakar berbasis web untuk memberikan informasi mengenai penyakit dan gejala-gejala pada ayam, sekaligus memberikan solusi dan penanganannya menggunakan metode Certainty Factor. Digunakannya metode certainty factor ini untuk menggambarkan tingkat keyakinan terhadap masalah. Data yang dibutuhkan pada perancangan aplikasi sistem pakar ini adalah data penyakit, data gejala, dan data solusi cara penanganannya.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Rifqy Hamdani Pratama, Universitas Teknologi Mataram

 

 

Juhartini, Universitas Teknologi Mataram

 

 

Bahtiar Imran, Universitas Teknologi Mataram

 

 

References

M. S. Lauryn, A. Saparudin, and M. Ibrohim, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Hewan Ternak Kambing Dengan Metode Certainty Factor (Cf),” JSiI (Jurnal Sist. Informasi), vol. 8, no. 1, pp. 18–23, 2021, doi: 10.30656/jsii.v8i1.2947.

Tinaliah, “Aplikasi Sistem Pakar Untuk Diagnosa Penyakit Hewan Ternak Sapi Dengan Bayesian Network,” J. Ilm. SISFOTENIKA, vol. 5, no. 1, 2015.

A. Saputra and Diana, “SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA HEWAN KAMBING DAN SAPI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMPSTER-SHAFER (Studi Kasus Puskeswan Pondok Kelapa),” J. Technopreneursh. Inf. Syst., vol. 1, no. 3, pp. 74–79, 2018, doi: 10.36085/jtis.v1i3.131.

R. Anggraeny and Sriasih, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pink Eye Pada Hewan Ternak Menggunakan Metode Certainty EXPLORE – Volume 11 No 1 Tahun 2021,” Explore, vol. 11, no. 1, pp. 70–75, 2021.

N. Aminudin, Taufiq, and I. B. Amaliah, “Aplikasi Web Mobile Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Ayam Ras Petelur,” J. TAM (Technology Accept. Model., vol. 10, no. 1, pp. 33–40, 2019.

D. Yulianto, Idris, I. Wasiso, and Kusrini, “Implementasi Metode Certainty Factors Pada Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Ayam Berbasis Web,” Res. J. Comput. Inf. Syst. Technol. Manag., vol. 3, no. 1, pp. 16–23, 2020, [Online]. Available: https://citec.amikom.ac.id/main/index.php/citec/article/view/198

R. Mujahiddin, Zaeniah, and B. Imran, “RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA TANAMAN CABAI DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR,” J. Kecerdasan Buatan dan Teknol. Inf., vol. 2, no. 1, pp. 11–19, 2023.

T. K. Ahsyar, T. D. Raharjo, and Syaifullah, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pada Ayam Broiler Dengan Metode Forward Chaining,” J. Ilm. Rekayasa dan Manaj. Sist. Inf., vol. 7, no. 2, 2021, doi: 10.36448/jmsit.v9i1.1227.

F. Ariani, Marpitalia, Erlangga, and Yulfriwini, “SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA AYAM BROILER DENGAN METODE FORWARD CHAINING,” Expert – J. Manag. Sist. Inf. dan Teknol., pp. 27–33, 2018.

I. S. Brigita, S. D. B. Mau, and E. Ngaga, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit pada Ayam Pedaging Menggunakan Metode Forward Chaining,” Core-IT J. Komputasi dan Teknol. Inf., vol. 1, no. 1, pp. 43–49, 2020, doi: 10.17605/jtiust.v5i2.943.

Downloads

Published

2023-05-20

How to Cite

Pratama, R. H., Juhartini, & Imran, B. (2023). SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA AYAM MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR. Jurnal Kecerdasan Buatan Dan Teknologi Informasi, 2(2), 106–114. Retrieved from http://ojs.ninetyjournal.com/index.php/JKBTI/article/view/25

Issue

Section

Articles