RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA TANAMAN CABAI DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR

Authors

  • Rijalul Mujahidin Ndang Universitas Teknologi Mataram
  • Zaeniah Universitas Teknologi Mataram
  • Bahtiar Imran Universitas Teknologi Mataram

DOI:

https://doi.org/10.69916/jkbti.v2i1.22

Keywords:

sistem, perancangan sistem, Sistem Pakar, Kecerdasan buatan, website

Abstract

Teknologi telah menjadi kebutuhan yang sangat penting bagi keberlangsungan hidup setiap manusia. Mulai dari hal-hal yang sederhana hingga hal-hal rumit teknologi selalu memegang peranan penting, tak terkecuali pada bidang pertanian. Munculnya berbagai masalah yang dialami oleh para petani khususnya petani cabai seperti masalah penyakit tanaman dan hama tanaman membuat para petani kesulitan dalam mengatasinya. Tak jarang masalah-masalah tersebut mengakibatkan para petani mengalami kerugian besar karena gagal panen. Penelitian ini bertujuan untuk membuat suatu Sistem Pakar Diagnosa Penyakit pada Tanaman Cabai dengan Metode Certainty Factor. Dimana sistem pakar ini merupakan aplikasi berbasis website yang berisi pengetahuan pakar ahli tanaman cabai. Aplikasi ini dapat diakses oleh para petani untuk mendiagnosa dan mengetahui penyakit pada tanaman cabai mereka. Pada aplikasi ini sistem mampu mengidentifikasi 7 jenis penyakit berdasarkan pengetahuan pakar serta terdapat solusi mengenai penyakit pada tanaman cabai, sehingga dapat dilakukan penanganan yang sesuai untuk mengatasi permasalahan tersebut. Selain itu diagnosa penyakit dengan aplikasi ini memilki tingkat akurasi yang cukup baik dan sesuai dengan pengetahuan pakar ahli.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Rijalul Mujahidin Ndang, Universitas Teknologi Mataram

 

 

Zaeniah, Universitas Teknologi Mataram

 

 

Bahtiar Imran, Universitas Teknologi Mataram

 

 

References

T. Winanto, Y. Retno, W. Utami, and S. H. Fitriasih, “Sistem pakar diagnosa hama dan penyakit tanaman

cabai besar menggunakan metode certainty factor,” pp. 13–24, 2017.

F. Tarbiyah and A. Rahmah, “PERANGKAT KERAS KOMPUTER (HARDWARE),” Perangkat Keras

Komput., no. 0305193138, p. 11, 2020, [Online]. Available: https://osf.io/zs3bm.

A. E. N. Pratiwi, “Chaining ( Studi Kasus : Petani Cabai Merah Desa Grobongan Kabupaten Madiun ),” vol.

, no. 1, pp. 1–10, 2018.

S. Sriasih, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pink Eye Pada Hewan Ternak Menggunakan Metode Certainty,”

Explore, vol. 11, no. 1, p. 70, 2021, doi: 10.35200/explore.v11i1.491.

A. Sucipto, Y. Fernando, R. I. Borman, and N. Mahmuda, “Penerapan Metode Certainty Factor Pada Diagnosa

Penyakit Saraf Tulang Belakang,” J. Ilm. FIFO, vol. 10, no. 2, p. 18, 2019, doi: 10.22441/fifo.2018.v10i2.002.

W. Gunawan and B. S. P. Diwiryo, “Implementasi Algoritma Fuzzy C-Means Clustering Sistem

Crowdfunding pada Sektor Industri Kreatif Berbasis Web,” J. Edukasi dan Penelit. Inform., vol. 6, no. 2, p.

, 2020, doi: 10.26418/jp.v6i2.38018.

M. Tabrani and E. Pudjiarti, “1 , 2 1,” vol. 1, no. 2, pp. 30–40, 2017.

Y. Handrianto and B. Sanjaya, “Model Waterfall Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan

Produk Dan Outlet Berbasis Web,” no. September, pp. 153–161, 2020.

D. S. Purnia, A. Rifai, and S. Rahmatullah, “Penerapan Metode Waterfall dalam Perancangan Sistem

Informasi Aplikasi Bantuan Sosial Berbasis Android,” pp. 1–7, 2019.

M. Muslih S.T, D. Destiani, and A. Damayanti, “IMPLEMENTASI METODE WATERFALL DALAM

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI KLINIK TIARA BUNDA BERBASIS WEB SERVICE.”

A. A. Wahid, “Analisis Metode Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi,” no. October, 2020.

A. Subki, B. Imran, and S. Erniwati, “Pengembangan Sistem Informasi Geografis Berbasis Android Pada

Wisata Daerah Lombok , Nusa Tenggara Barat Revolusi era industri 4 . 0 merupakan awal dari perubahan

dunia yang sangat di pesat bidang perkembangannya khususnya wisata yang potensial seperti wi,” vol. 4, no.

, pp. 259–269, 2021.

Zaeniah, “Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang Pada Pt. Akbar Sinar Abadi,”

Explore, vol. 10, no. 2, p. 1, 2020, doi: 10.35200/explore.v10i2.403.

B. Imran, Hambali, and L. D. Bakti, “Implementation of Machine Learning Model for Pneumonia

Classification Based on X-Ray Images,” J. Mantik, vol. 5, no. 3, pp. 2101–2107, 2021.

Downloads

Published

2023-01-20

PlumX Metrics

Scite Metrics

Altmetric

How to Cite

[1]
R. M. Ndang, Zaeniah, and B. Imran, “RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA TANAMAN CABAI DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR”, JKBTI, vol. 2, no. 1, pp. 11–19, Jan. 2023.